High heels, merupakan salah satu kewajiban yang harus dimiliki oleh kaum hawa. Untuk membuat kaum hawa tampak lebih stylish, memiliki kaki yang lebih jenjang, sehingga tampak lebih tinggi, ya high heels-lah yang dibutuhkan. Apalagi mengenakan busana yang tepat, membuat mata kaum Adam akan tertuju pada kaum Hawa tersebut.
Namun, apakah kaum Hawa sendiri mengetahui, jika terlalu lama memakai high heels. Para ahli tulang belakang (Orthopedist dan Chiropractor) seta, ahli kaki (Podiatrist) mempunyai pendapat lain. Mereka mengatakan, jika terlalu lama memakai high heels, dapat menimbulkan berbagai masalah kesehatan, seperti :
1. Cedera Pergelangan kaki,
2. Kelainan Bentuk Kaki,
3. Masalah Pada Punggung.
So, mulai sekarang bagi kamu-kamu para kaum Hawa, yang senang memakai high heels, perlu mematuhi beberapa rambu, agar kamu tetap bisa tampil memukau..
See you again..
0 komentar:
Posting Komentar